Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali memimpin serah terima jabatan Komandan Sekolah Staf dan Komando TNI AL (Seskoal) di Cipulir, Jakarta, Rabu (26/2).
Komandan Sekolah Staf dan Komando Angkatan Laut (Danseskoal) Laksamana Muda Fauzi mengungkapkan, pihaknya akan melibatkan pendapat murid untuk mengevaluasi menu pada program makan bergizi gratis.
Komandan Sekolah Staf dan Komando TNI AL (Seskoal) Laksamana Pertama Fauzi menerima kunjungan Inspektur Akademi Angkatan Laut Korea Selatan Laksamana Muda Lee Su-Youl, Jakarta, Senin (22/4).