Panglima TNI Perintahkan BAIS Mitigasi Ancaman Jelang WWF ke-10 di Bali

Jakarta, IDM – Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meminta Badan Intelijen Strategis (BAIS) TNI agar memitigasi setiap kemungkinan ancaman yang timbul jelang Konferensi Tingkat Tinggiย  Word Water Forum (KTT WWF) di Bali tanggal 18-24 Mei 2024.

Baca Juga:ย Sebanyak Empat Siswa Rampungkan Sekolah Penerbang PTTA Angkatan ke-7

“Antisipasi segala ancaman yang ada, ancaman dari 9 komponen strategi dibaca benar-benar dimitigasi sehingga dapat diatasi sebelum terjadi,” kata Panglima TNI dikutip keterangan resminya, Rabu, (1/5).

Selanjutnya Panglima TNI juga meminta Pangkogabwilhan II dan Pangdam IX/Udayana agar mitigasi bencana alam yang akhir-akhir ini terjadi dengan berkoordinasi bersama Ketua BMKG.

Baca Juga:ย Bertemu di Jakarta, Menhan RI โ€“ Malaysia Bicara Komitmen Penguatan Kerja Sama

“Karena memprediksi cuaca pun sangat berpengaruh terhadap kondisi tamu yang hadir maupun anggota yang melaksanakan tugas agar terjamin keamanannya,” ujar Panglima TNI. (rr)

Berita Terkait

Berita Terbaru

INFRAME

Pemudik Tiba di Semarang dengan Kapal KRI Banjarmasin-592

Semarang, IDM โ€“ Sejumlah pemudik yang menumpang kapal perang KRI Banjarmasin-592 tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah, (28/3). Program mudik gratis yang diselenggarakan TNI Angkatan Laut (TNI AL) ini merupakan bentuk pelayanan bagi...

Edisi Terbaru

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

Baca juga

Populer

SPR-2, Senapan Penembak Runduk Buatan Anak Bangsa

Mengenang Peristiwa Bandung Lautan Api

Kemhan: Siber TNI Bukan untuk Memata-matai Sipil