KSAU Hadiri Acara Entry Meeting Laporan Keuangan Kemhan dan TNI Tahun 2020

Jakarta, IDM – Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., menghadiri acara Taklimat Awal (Entry Meeting) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas Laporan Keuangan Kementerian Pertahanan (Kemhan) Tahun 2020 pada Unit Organisasi (UO) Kemhan, Mabes TNI, dan Mabes Angkatan di Aula Bhinneka Tunggal Ika Kemhan, Jakarta Pusat, Rabu (17/2/2021).

Menteri Pertahanan RI Letjen (Purn) H. Prabowo Subianto dalam sambutannya mengatakan, para pejabat di lingkungan Unit Organisasi agar lebih kooperatif dalam menyajikan data dukung maupun informasi yang dibutuhkan dalam penyusunan laporan keuangan.

“Laksanakan koordinasi dan rekonsiliasi yang ketat dari satker (satuan kerja) terkecil sampai dengan tingkat Eselon untuk meminimalisir terjadinya selisih data dan mencari solusi terbaik dalam pemecahannya,” tegas Menhan.

Berita Terkait

Berita Terbaru

INFRAME

Wakil Menteri Pertahanan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Pasukan Bela Diri Jepang

Wakil Menteri Pertahanan Donny Ermawan menerima kunjungan kehormatan Kepala Staf Gabungan Pasukan Bela Diri Jepang Jenderal Yoshida Yoshihide di Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, Jakarta, (25/4).

Edisi Terbaru

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

Baca juga

Populer