Lanal Nias Gelar Glagaspur TA. 2021

Nias, IDM – Dalam rangka menyiapkan Prajurit yang profesional dan siap di tugaskan dalam situasi apapun, Prajurit Pangkalan TNI AL Nias melaksanakan Latihan Glagaspur Pangkalan Tahun 2021. Senin (1/3/21)

Kegiatan Gladi Tugas Tempur atau Glagaspur ini, merupakan kegiatan rutin dilaksanakan tiap tahun oleh Tim penilai dari Komando Latihan Armada I (Kolatarmada I) yang dipimpin Letkol Laut (P) Nugroho Putro S beserta enam orang anggota.

Penilaian Uji terampil dilakukan mulai dari PBB, Bongkar pasang senjata laras panjang dan pendek, Pluit, Tali temali, Semapore, Peraturan Dinas Dalam Khas (PDD Khas), Pasukan Huru Hara (PHH), Pertahanan Pangkalan atau Hanla, Pemadam Kebakaran, Uji Tulis VVIP Presiden dan Kasal.

Berita Terkait

Berita Terbaru

INFRAME

Wakil Menteri Pertahanan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Pasukan Bela Diri Jepang

Wakil Menteri Pertahanan Donny Ermawan menerima kunjungan kehormatan Kepala Staf Gabungan Pasukan Bela Diri Jepang Jenderal Yoshida Yoshihide di Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, Jakarta, (25/4).

Edisi Terbaru

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

Baca juga

Populer