Kamis, 13 Maret 2025

Tag results for:

Taruna

Taruna Akmil Akan Gelar Latihan Widya Yudha di Gunung Kidul

Taruna Akademi Militer tingkat I, II dan Tingkat III TP. 2022/2023 akan menggelar latihan Widya Yudha di Gunung Kidul dan sekitarnya. Pembukaan latihan ini dilangsungkan dalam upacara laporan kesiapan dipimpin Gubernur Akademi Militer Mayjen TNI Erwin Djatniko di lapangan Pancasila, Jumat (16/6).

Taruna AAL Kunjungi Tempat Bersejarah Operasi Amfibi Perang Dunia II di Prancis

Satgas Kartika Jala Krida (KJK) 2023 tingkat 2 angkatan ke-70 Korps Pelaut mengunjungi sejumlah tempat sejarah perang dunia II, di Prancis, beberapa waktu lalu.

Terima Lawatan Taruna USAFA, Karbol Kenalkan Beragam Kegiatan AAU hingga Budaya Yogyakarta

Akademi Angkatan Udara (AAU) menerima kunjungan delegasi Taruna United States Air Force Academy (USAFA) dalam kegiatan bertajuk “Week of USAFA Visit AAU 2023” yang berlangsung selama lima hari, mulai tanggal 27 Maret hingga 31 Maret 2023.

KSAD Dampingi Panglima TNI Kunjungi Museum Taruna Abdul Djalil Akmil Magelang

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Dudung Abdurachman mendampingi Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, para Kepala Staf Angkatan dan peserta AKS TNI Tahun 2023 mengunjungi Museum Taruna Abdul Djalil Akademi Militer Magelang, Sabtu (28/1).

Hasil Diplomasi Pertahanan Prabowo, Taruna Indonesia Dikirim Pendidikan di Tiga Akmil Unggulan AS

Jakarta, IDM - Untuk pertama kalinya Indonesia berhasil mengirim taruna pendidikan kedinasan Akademi Militer (Akmil) untuk menjalani pendidikan dan pelatihan di tiga akmil bergengsi di Amerika Serikat (AS) sekaligus, yang didukung beasiswa penuh dari...

Panglima TNI Resmikan Penggunaan Lapangan Putra Angkasa AAU

Yogyakarta, IDM - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P., didampingi Kasau Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., dan Gubernur AAU Marsda TNI Nanang Santoso, meresmikan penggunaan lapangan Putra Angkasa di Akademi Angkatan...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI