Dinas Keamanan Ukraina (Security Service of Ukraine) mengaku bertanggung jawab atas tewasnya Letnan Jenderal Angkatan Bersenjata Rusia Igor Kirillov dan menyebutnya sebagai "target yang sah".
Dinas Keamanan Ukraina (Security Service of Ukraine) mengatakan bahwa pihaknya bertanggung jawab atas tewasnya Letnan Jenderal Angkatan Bersenjata Rusia Igor Kirillov akibat ledakan bom di Moskow pada Selasa (17/12).