Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali ingin meningkatkan tambahan unit kapal survei modern hingga peralatan sensor canggih setiap tahunnya untuk Pusat Hidro-Oseanografi Angkatan Laut (Pushidrosal).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali mengungkapkan TNI AL membangun dua unit tambahan kapal survei untuk Pusat Hidro-Oseanografi Angkatan Laut (Pushidrosal) untuk mengoptimalkan tugas pemetaan laut.