PT PAL Indonesia mendukung pemerintah meratakan akses listrik untuk rakyat, khususnya di wilayah terluar, terdepan, tertinggal (3T). Langkah itu diwujudkan melalui Barge Mounted Power Plant (BMPP) atau pembangkit listrik terapung yang akan disebar di sejumlah titik.