Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin melaksanakan kunjungan kehormatan kepada Menteri Pertahanan Malaysia, Yang Mulia Dato’ Seri Mohamed Khaled Nordin di kantor Kemhan Malaysia, Kuala Lumpur, Senin (20/1).
Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan perdana Menhan Malaysia yang baru, Yang Berhormat Dato' Seri Utama Haji Mohamad Bin Haji Hasan di Kemhan Jakarta, Selasa (21/2).