Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman memastikan TNI Angkatan Darat akan terus berbenah terkait sistem pendidikan untuk mengikuti standar nasional.
Jakarta, IDM - Dalam rangka menjamin pendidikan putra-putri awak KRI Nanggala-402, TNI Angkatan Laut dan Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI melaksanakan Perjanjian Kerja Sama (PKS) Beasiswa Unggulan Penghargaan dari tingkat Sekolah...