Selasa, 11 Maret 2025

Tag results for:

Cenderawasih

TNI AD Punya Satuan Baru di Papua, Yonif Teritorial Pembangunan

TNI AD mempunyai satuan baru di Papua bernama Batalyon Infanteri (Yonif) Teritorial Pembangunan (Yon Terbang) yang berada dibawah naungan Kodam XVII/Cenderawasih.

Kodam Cendrawasih Ciptakan Inovasi Alat Bidik Malam Hari dan Peredam Suara Senapan

Jajaran Satuan Kerja (Satker) Kodam XVII/Cenderawasih berhasil menciptakan inovasi berupa modifikasi alat bidik malam hari, dan alat peredam suara senapan. Inovasi ini berhasil diciptakan oleh Yonif 751/Vira Jaya Sakti (VJS).

Pangdam XVII/Cenderawasih Terima Kunjungan Paguyuban Pasundan

JAYAPURA (IDM) – Panglima Kodam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Ignatius Yogo Triyono, M.A. menerima kunjungan dari Paguyuban Pasundan di Ruang Cycloop Makodam XVII/Cenderawasih, Jayapura, Papua, Rabu (10/02/2021). Irianto selaku Ketua Paguyuban Pasundan mengatakan, adalah kehormatan bagi paguyuban karena telah diterima...

Danpuspomad ‘Bakar Semangat’ Prajurit di Pos Kout Simbisa

MERAUKE (IDM) -  Komandan Pusat Polisi Militer TNI-AD (Danpuspomad) Letjen TNI Dodik Wijanarko, S.H.,C.Fr.A beserta rombongan mengunjungi Pos Komando Utama (Kout) Satgas Pamtas Yonif 125/Simbisa di Distrik Sota. Ini bagian dari kunjungan kerja ke jajaran...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI