Prajurit Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir melaksanakan kalibrasi teropong dalam rangka pelatihan peningkatan kemampuan Fire Control System tank amfibi BMP-3F, Surabaya, Selasa (10/10).
Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir melaksanakan penyiapan penembakan kendaraan tempur tank BMP-3F dan PT-76 M di Kesatrian Marinir Soetedi Senaputra Karangpilang, Surabaya, Jumat (21/7).