Sebanyak 240 personel Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXXVII-J MINUSCA menerima tanda jasa Satyalancana Santi Dharma dari pemerintah Indonesia. Penghargaan ini diberikan atas dedikasi mereka bertugas sebagai pasukan perdamaian PBB di Afrika Tengah.
Pesawat C-130J Super Hercules milik TNI Angkatan Udara (TNI AU) dikerahkan untuk mengirim hibah senjata dan amunisi pemerintah Indonesia, dalam hal ini Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, untuk Komando Pasukan Khusus Tentara Royal Kamboja, Angkatan Bersenjata Kerajaan Kamboja (RCAF), Kamis (29/8).