KRI Madidihang-855 melakukan passing exercise (latihan kapal saat keluar dan masuk yurisdiksi perairan) bersama fregat Mogami milik Angkatan Laut Jepang, JS Noshiro (FFM-3), di Laut Banda, Selasa (25/2).
Bintara Pembina Potensi Maritim (Babinpotmar) Pos TNI AL (Posal) Skouw Sawe menggelar sosialisasi rutin di wilayah perbatasan Republik Indonesia (RI) dan Papua Nugini (PNG).
Koarmada III melibatkan empat unsur kapal perangnya untuk mengikuti kompetisi penembakan senjata artileri di perairan Raja Ampat, Papua Barat Daya, Kamis (28/11).