Minggu, 20 April 2025

Antisipasi HUT TPNPB-OPM, TNI Pastikan Lakukan Langkah Humanis

Jakarta, IDM – Komandan Korem 182/JO, Kolonel Inf Hartono memastikan pihaknya akan tetap melakukan langkah-langkah humanis bersama aparat lainnya dari Polri dan Pemerintah Daerah untuk mengantisipasi Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Pembebasan Papua Barat โ€“ Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM) 1 Desember mendatang.

Hal ini dikatakannya saat melaksanakan pengecekan pasukan pengamanan VVIP di Kaimana, Senin (28/11) kemarin.

Pada kesempatan itu juga, Hartono juga mengajak simpatisan TPNPB-OPM di Papua Barat untuk kembali bergabung bersama Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

โ€œSaya Mohon rekan-rekan, saudara-saudara saya yang saat ini bersebrangan faham ideologi dengan NKRI, marilah kita kembali ke NKRI, mari kita majukan Indonesia, Propinsi Papua Barat khususnya Kaimana dalam kerangka besar NKRI,โ€ ujar Hartono.

Baca: TNI AU Kirim Pesawat CN-295 Bantu Pencarian Helikopter BO-105 Polri

Menurutnya, jika semua bersahabat, bergandeng tangan untuk membangun, maka pembangunan akan maju khususnya wilayah Kaimana karena Kaimana dan Kabupaten di Papua Barat mempunyai peluang untuk maju dan mensejahterakan masyarakat. (rr)

Berita Terkait

Berita Terbaru

INFRAME

Upacara Pelepasan Satgas Kontingen Garuda UNIFIL 2025

Personel Satgas Garuda UNIFIL mengikuti upacara Pelepasan Satgas TNI Kontingen Garuda UNIFIL 2025 di Lapangan Prima, Mabes TNI, Jakarta, (9/4). Para personel tampil dalam formasi lengkap dengan perlengkapan tempur, dan mengenakan baret biru muda.

Edisi Terbaru

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

Baca juga

Populer