Selasa, 22 April 2025

Tag results for:

Nakatani Gen

Perkuat Komitmen Pertahanan, Menteri Pertahanan Indonesia dan Menhan Jepang Bertemu

Menteri Pertahanan Jepang, Nakatani Gen, bertemu dengan Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin di Kementerian Pertahanan, Jakarta, Selasa (7/1). Kunjungan tersebut mempertegas hubungan bilateral antara Indonesia-Jepang terkait kerja sama strategis di bidang pertahanan.

Bertemu Menhan Jepang, Pangkostrad Ingin Kembangkan Kerja Sama Pertahanan

Sehari sebelum bertemu Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin di Kementerian Pertahanan, Menteri Pertahanan Jepang, Nakatani Gen, mengunjungi Markas Kostrad dan bertemu Panglima Kostrad Letjen TNI Mohammad Fadjar, Senin (6/1).

Ingin Punya Kapal Rumah Sakit, Menhan Jepang Tinjau KRI Radjiman

Menteri Pertahanan (Menhan) Jepang Nakatani Gen meninjau kapal bantu rumah sakit milik TNI AL, yaitu KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat-992 yang tengah sandar di Tanjung Priok, Jakarta, Senin (6/1).

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI