Sabtu, 20 April 2024

TEKNOLOGI

Mengenal Falcon Star-eMLU, Cara TNI AU Meningkatkan Kemampuan Jet Tempur F-16 

Modernisasi alat utama sistem persenjataan (alutsista) menjadi salah satu upaya yang harus dilakukan oleh TNI Angkatan Udara (TNI AU) dalam merespons dinamika tantangan tugas dan ancaman yang selalu berkembang di masa depan. 

Ini Spesifikasi Pesawat Bomber B-52H Andalan AS

B-52H Stratofortress adalah pesawat bomber jarak jauh yang bisa melaksanakan berbagai jenis misi di semua cuaca dengan berbagai teknologi canggih. Pesawat ini telah beroperasi lebih dari 60 tahun, namun diklaim masih menjadi salah satu pesawat pengebom terbaik yang dimiliki Amerika Serikat (AS).

R-HAN 122B Senjata Canggih Buatan Anak Bangsa 

Perang antara Rusia dan Ukraina memicu banyak perbincangan di media sosial dunia, salah satunya mengenai beberapa senjata canggih yang dimiliki kedua kubu. Terbaru, ada Multiple-Launch Rocket System (MLRS) atau Sistem Roket Peluncur Berganda M142 HIMARS milik Ukraina yang dikirim langsung dari AS.

KRI Panah-626 Lolos Uji Kelayakan Secara Optimal

Kapal Cepat Rudal (KCR) 60m ke-6, yakni KRI Panah-626 berhasil melakukan uji pelayaran atau Sea Acceptance Test (SAT) dengan hasil optimal selama tiga hari yakni pada 11 Januari hingga 13 Januari 2023.

Pindad Demo Alat Bidik Optik dan Senapan Terbaru, Ini Spesifikasinya

PT Pindad, perusahaan industri pertahanan dalam negeri resmi melaksanakan demo produk alat baru buatan mereka.

Mengenal Bradley, Ranpur AS yang akan dikirim ke Ukraina

Amerika Serikat (AS) sepakat untuk memasok persenjataan militer yang kesekian kalinya pada Ukraina di awal tahun 2023. Rencana ini dikemukakan Biden setelah Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menyerukan bantuan tambahan untuk menghadapi invasi Rusia yang memasuki bulan ke-6.

Ini Spesifiksi AMX-10 RC yang Prancis akan Dikirim ke Ukraina

Perancis memutuskan untuk memasok bantuan tambahan berupa kendaraan tempur lapis baja AMX-10 RC pada Ukraina. Ranpur yang mulai dioperasikan sejak 1980-an ini dinilai memiliki performa tinggi di medan perang.

Mengenal Rudal Mistral Alutsista Mematikan Milik Prajurit Gagak Hitam

Seiring berkembangnya zaman Batalyon Arhanud (Yonarhanud) 10/ABC terus memperbaharui alutsistanya. Jika dulu pasukan dengan julukan "Gagak Hitam" ini memiliki Meriam 57 mm S-60, sekarang mereka Rudal Mistral Atlas (Advance Twin Launcher Anti-Airstrike) buatan Prancis.

Mengenal Rudal Patriot AS yang akan dikirim ke Ukraina

Sebagai bentuk komitmen AS dalam mendukung Ukraina, Pentagon berencana mengirim bantuan tambahan berupa sistem pertahanan udara Patriot (Phased Array Tracking to Intercept of Target). Rudal Patriot diklaim sebagai perisai canggih yang mampu menghadang ancaman seperti pesawat jet, rudal jelajah dan rudal balistik. Rudal ini telah digunakan di berbagai wilayah seperti Eropa dan Timur Tengah untuk membantu melindungi sekutu dari serangan lawan.

Ciptaan Kodam III/SLW “Filter Nusantara” Hadir di Posko Pengungsian Gempa Cianjur

Tidak hanya posko kesehatan, Kodam III/SLW juga menghadirkan ciptaan mereka yaitu "Filter Nusantara" di posko pengungsian gempa Cianjur di Taman Prawatasari.

Mobil Anti Drone Buatan Anak Bangsa Hadir di Pameran Indo Defence 2022

Produk alutsista dalam negeri buatan anak bangsa hadir dan dipamerkan di pameran Indo Defense tahun 2022 di Jakarta Internasional Expo, Kemayoran, Rabu, (2/11).

Indo Defence 2022, DEFEND ID Tampilkan Produk Unggulan

Setelah tiga tahun absen akibat pandemi Covid-19, Kementerian Pertahanan Republik Indonesia kembali menggelar pameran pertahanan internasional terbesar se-Asia Tenggara, Indo Defence 2022 Expo & Forum dengan tema "Peace, Prosperity, Strong". Ini menjadi kali pertama DEFEND ID hadir dalam pameran yang akan diselenggarakan di JIExpo Kemayoran, Jakarta pada 2 sampai 5 November 2022.

KRI Kerambit-627 Sukses Uji Penembakan Senjata Utama

Surabaya,IDM - Kapal Cepat Rudal (KCR) 60M ke-4 buatan PT PAL Indonesia KRI Kerambit-627 yang merupakan kapal perang dengan pengguna TNI Angkatan Laut, sukses...

PT Dahana – ITS Jalin Kerja Sama Penelitian Propelan untuk Bahan Bakar Roket

Subang, IDM - PT Dahana bersama Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) menandatangani Nota Kesepahaman tentang Penelitian dan Pengembangan Bahan Berenergi Tinggi di Kantor Dahana,...

PTDI Sukses Konversi Pesawat CN235-220 MPA TUDM Malaysia

Jakarta,IDM - PT Dirgantara Indonesia (PTDI) berhasil melakukan konversi Pesawat CN235-220 milik Tentera Udara Diraja Malaysia (TUDM) di bawah program Maritime Security Initiative. Konversi...

KRI Nagapasa-403 Kini Punya Kemampuan Torpedo Countermeasure System

Surabaya, IDM - Kapal selam TNI AL KRI Nagapasa-403 kini memiliki Torpedo Countermeasure System (TCMS) yang berkemampuan menembakkan amunisi jenis Mobile Acoustic Jammer (MAJ)...

EDISI TERBARU

BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN